TUGAS MANDIRI
EKONOMETRIKA
(PEKO4406)
PETUNJUK: UNTUK SOAL NOMOR 1
SAMPAI DENGAN 50, PILIHLAH SATU JAWABAN YANG PALING TEPAT!
1. Ekonometrika adalah penerapan metode khusus
dalam bidang ilmu ekonomi secara keseluruhan untuk memferivikasi teori-teori
ekonomi, adalah pengertian ekonometrika menurut ....
A. Arthur S. Galdbenger
B. J. Schumpeter
C. C E V Leser
D. H. Theif
2. Konsep ekonometrika pada dasarnya merupakan
perpaduan dari ....
A. teori ekonomi, matematika dan aritmatika
B. teori ekonomi, statistik dan matematik
C. teori ekonomi, aritmatik dan geometri
D. aritmatik, statistik dan matematik
3. Ketika harga Rp 24, jumlah barang yang
ditawarkan 6 unit, kemudian harga naik menjadi Rp 30 jumlah barang yang
ditawarkan 12 meter. Berdasarkan data tersebut, fungsi penawarannya adalah ....
A. Qs = P + 18
B. Qs = 2 P - 36
C. Qs = - P - 18
D. Qs = 2 P + 36
4. Suatu metode analisis yang mencoba mengguakan
suatu kesatuan ekonomi menjadi beberapa bagian yang lebih kecil adalah
pendekatan ....
A. korelasional
B. regresi
C. deskriptif
D. linier
5. Untuk menentukan tingkat keeratan hubungan
antar variabel digunakan teknik analisa ....
A. data
B. korelasi
C. regresi
D. deskriptif
6. Pada saat Pak Tarto menganggur, jumlah
kebutuhan yang harus dikeluarkan Rp 100.000 setelah bekerja dengan penghasilan
sebulan Rp 700.000 jumlah khususnya Rp 450.000 maka fungsi konsumsinya adalah
....
A. C = 0,5 Y
B. C = 700.000 + 0,5 Y
C. C = 100.000 + 0,5 Y
D. C = 450.000 + 0,5 Y
7. Variabel yang gerak perubahan nilainya
bersumber dari hasil kegiatan ekonominya itu sendiri disebut variabel ....
A. bebas
B. terikat
C. eksogen
D. endogen
8. Bila rencana konsumsi sama dengan 40 + 0,75Y
dan rencana investasi sebesar 60 berapa tingkat pendapatan keseimbangan ....
A. Y = 400
B. Y = 440
C. Y = 500
D. Y = 100
9. Model
hubungan antar dua variabel atau lebih,
sifat analisis hubungan antar variabel tersebut
dinamakan analisis ....
A. varian
B. deskriptif
C. regresi ganda
D. multivariat
10. Model
ekonometri dapat digunakan untuk ....
A. penyerderhanaan dari keadaan perekonomian yang sesungguhnya
B. memproyeksikan keadaan yang dikehendaki
C. keadaan yang akan terjadi
D. meramalkan masa depan
11. Hasil analisis data memperlihatkan bahwa MPC = 0,80 jadi, jika
penghasilan bertambah dari Rp 500.000 menjadi Rp 700.000, maka tingkat
konsumsinya ....
A. Rp 560.000
B. Rp 700.000
C. Rp 200.000
D. Rp 760.000
12. Konsep regresi pertama kali diperkenalkan oleh ....
A. J Sckumpeter
B. F Gultom
C. Karl Pearson
D. CEU Leser
13. Analisa regresi dalam ekonometrika sudah memperhitungkan adanya
unsur ....
A. kesalahan penafsiran
B. kesalahan pengganggu
C. subjektivitas
D. ketidak pastian
14. Suatu alat untuk mencari hubungan sebab akibat antara dua variabel
atau lebih adalah pengertian dari ....
A. persamaan garis regresi
B. koefisien regresi
C. determinasi
D. regresi
15. Diketahui pengeluaran untuk tabungan dari lima orang responden
sebesar 800, 600, 300, 500, 400 sedangkan tingkat pendapatan adalah 2000, maka
rata-rata E (Y/x = 200) adalah ....
A. 500
B. 520
C. 600
D. 620
16. Bila diketahui persamaan repesi
= 343,73 + 3,22 x. X adalah biaya advertensi, nilai penjualan
dengan biaya advertensi 35 adalah ....

A. 456,43
B. 343,73
C. 3,22
D. 346,95
17. Jika koordinat-koordinat dihubungkan satu sama lain secara
berurutan maka akan terbentuk satu garis yang disebut ....
A. fungsi linier
B. fungsi regresi
C. fungsi garis
D. garis toleransi
18.

Diagram di atas menunjukkan adanya korelasi ....
A. negatif
B. sempurna
C. positif
D. tak ada korelasi
19. Y = Bo + B1 x. Karena yang menentukan
perubahan variabel terikat (Y) bukan besarnya perubahan variabel bebas (x)1
melainkan B1, maka linier regresinya disebut ....
A. linier variabel
B. linier parameter
C. linier programer
D. linier variabel bebas
20. Penentuan linier regresi melalui koordinat titik-titik XY secara
empiris sulit dilakukan dengan tepat, karena datanya ....
A. bersifat kualitatif
B. bersifat kuantitatif
C. bervariasi
D. berubah individual
21. Rumus
digunakan untuk menghitung koefisien ....

A. elastisitas
B. korelasi
C. determinasi
D. regresi
22. Persamaan garis regresi akan menjadi lebih baik, apabila jumlah
kuadrat deviasinya seminimal mungkin, oleh karena itu garis regresi ini sering
disebut ....
A. garis minimal
B. garis eksponensial
C. persamaan kuadrat
D. garis kuadrat terkecil
23. Jika pembuatan garis regresi menggunakan persamaan
= a + b x maka metode regresi linier yang digunakan adalah ....

A. rata-rata
B. kuantitatif
C. diagram pencar
D. jumlah kuadrat terkecil
24. Dalam model persamaan
= bo + b1 x, untuk mencari nilai bo
harus dicari terlebih dahulu ....

A. å x
B. å y
C. å x y
D. b1
25. Bila diketahui n = 5 bo =
5,371 b1 = 0,793 å x2 = 1.377,475 å Y2 = 797.664 dan å x y = 937.334. Hitung nilai kesalahan baku ....
A. 0,373
B. 1,373
C. 13,73
D. 0,037
26. Diketahui nilai koefisien regresi bo dan b1
sebesar - 50,738 dan 0,231 untuk setiap nilai x yang telah diketahui, jika pada
periode selanjutnya rata-rata nilai variabel x atau xr berubah
menjadi 1000. Ramalkan rata-rata nilai variabel Y ....
A. 18,026
B. 180,262
C. 280,262
D. 380,262
27. Bila diketahui bo = 50, b1 = 0,30 dan Xr
= 1000 maka ....
A. Xr = 1000
B. Xv = 1350
C. Y ramalan = 350
D. Y ramalan = 300
28. Suatu alat untuk mengukur kesesuaian garis regresi terhadap data
sampelnya adalah koefisien ....
A. korelasi
B. determinasi
C. regresi
D. relativitas
29. Dalam analisis regresi ganda tetap menggunakan asumsi yang
melandasi analisis regresi sederhana, hanya dilengkapi dengan ....
A. kolineariti
B. nomultikolineariti
C. simpangan baku kuadrat
D. standar deviasi kuadrat
30. Koefisien regresi yang menggambarkan perubahan variabel bebas x
terhadap variabel bebas Y manakala variabel bebas lainnya konstan dinamakan
koefisien ....
A. korelasi mutlak
B. korelasi ganda
C. regresi sederhana
D. regresi parsial
31. Penentuan besarnya nilai taksiran koefisien regresi b dapat
dilakukan dengan menggunakan ....
A. metode kuadrat terkecil
B. metode kesalahan pengganggu
C. metode regresi sederhana
D. metode korelasi sederhana
32. Pengujian semua nilai koefisien secara keseluruhan dan bersamaan
agar dapat menentukan besarnya pengaruh semua variabel bebas terhadap variabel
terikat adalah ....
A. pengujian simultan
B. pengujian serempak
C. transformasi serempak
D. analisis serempak
33. Matrik yang susunan elemennya merupakan kebalikan dari matrik
aslinya disebut matrik ....
A. deviasi
B. inverse
C. korelasi
D. tranpose
34. Matrik yang elemen-elemennya terdiri dari elemen matrik tranpose
kofaktor, atau matriks ajoint, setelah dibagi dengan determinant, disebut
matrik ....
A. deviasi
B. inverse
C. korelasi
D. transpose
35. Hitunglah R2 bila diketahui b1 = 0,80. x1y
= 1000. n = 10 Y2 = 6 Y1Y = 900 ....
A. R2 = 0,76
B. R2 = 66,67%
C. R2 = 0,594
D. R2 = 0,6667
36. Matrik yang elemen-elemennya terdiri dari nilai deviasi setiap
komponen matrik, yang biasanya dinotasikan dengan huruf kecil disebut matrik ....
A. deviasi
B. inverse
C. korelasi
D. transpose
37. Komponen yang dapat dihilangkan dalam menyusun matriks deviasi ....
A. baris terakhir dari matrika
B. kolom pertama dari matriks
C. kolom tengah dari matriks
D. baris pertama dari matriks
38.
X
|
3
|
4
|
6
|
7
|
8
|
10
|
Y
|
3
|
8
|
10
|
12
|
14
|
15
|
Dari data tersebut, persamaan regresinya adalah ....
A.
= 2,41+ 1,33 x

B.
= 3,41 + 1,33 x

C.
= 2,41 + 2,33 x

D.
= 0,01 + 1,63 x

39. Untuk soal nomor 39 dan 40
X .
|
5
|
6
|
7
|
8
|
9
|
Y .
|
23
|
28
|
33
|
35
|
40
|
Nilai persamaan regresi ....
A.
= 3,1 + 4.1 x

B.
= 3,0 + 4.0 x

C.
= 3,2 + 4 x

D.
= 3,1 + 5 x

40. Besar koefisien determinasi adalah ....
A. 0,984
B. 0,2
C. 0,016
D. 0,20
41. Data di bawah ini menunjukkan umur anak (X1) berat pada
waktu lahir (X2) dan panjang badan anak tersebut (Y) dari sampel
Random 9 anak
Umur Berat Panjang badan
78
2,75 57,5
69 2,15 52,8
77 4,41 61,3
88 5,52 67,0
67 3,21 53,5
80 4,32 62,7
74 2,31 56,2
94 4,30 68,5 102 3,71 69,2
Persamaan regresinya ....
A. 20,10862 + 0,41363 X1 + 2,02528 X2
B. 20,10862 + 0,41363 X1
C. 21,10862 + 2,02528 X2
D. 21,10862 + 0,4571 X1 + 2,025 X2
42. Perkiraan panjang badan rata-rata bagi anak yang berumur 75 hari
dan berat waktu lahir 3,15 kg ....
A. 57,81 cm
B. 57,30 cm
C. 57,51 cm
D. 58,51 cm
43. Koefisien Determinasi ....
A. 1,99
B. 0,99
C. 0,49
D. 0,39
44. Soal ini untuk jawaban 44, 45, 46
Banyaknya jam belajar 10 siswa dan nilai ujian sebagai
berikut

Koefisien korelasinya adalah ....
A. + 0,96
B. - 0,96
C. 0,87
D. - 0,87
45. Dengan a = 0,05 t
tabel adalah ....
A. 3,306
B. 2,306
C. 3,206
D.3,806
46. Nilai t hitung adalah ....
A. 0,97
B. 0,86
C. 0,69
D. 0,68
47. Untuk soal nomor 47 sampai 50
Berikut ini menyatakan tentang barang yang diminta (Y) harga
barang (X1) dan pendapatan (X2) dari tahun 1981 sampai
1995

Tentukan persamaan regresi Y terhadap X1 dan X2
....
A. Y = 82,2666 + 5,1061 X1 - 0,0167 X2
B. Y = 82,2666 - 5,1061 X1
- 0,0167 X2
C. Y = 82,2666 - 5,1061 X1 + 0,0167 X2
D. Y = 82,2666 + 5,1061 X1 + 0,0167 X2
48. Tentukan R2 (koefisien penentu ganda) ....
A. 0,9508
B. 0,9018
C. 0,8508
D. 0,6503
49. Tentukan å e2
(variasi)....
A. 230,21
B. 225,10
C. 216,32
D. 226,32
50. Hitunglah t2 (kemaknaan) ....
A. 2,3120
B. 2,5692
C. - 2,5692
D. 2,4156
PETUNJUK: UNTUK SOAL NOMOR 51
SAMPAI 60, PILIHLAH:
A. JIKA 1) DAN 2) BENAR!
B. JIKA 1) DAN 3) BENAR!
C. JIKA 2) DAN 3) BENAR!
D. JIKA 1), 2), DAN 3) SEMUANYA BENAR!
51. Variabel yang dapat mempengaruhi gerak perubahan suatu variabel
terikat diantaranya ....
1) selera konsumen
2) tingkat kepuasan konsumen
3) jumlah tanggungan dalam keluarga
52. Berikut ini merupakan kemampuan dari analisis regresi ....
1) menentukan bentuk hubungan dan tingkat keeratan hubungan antar
variabel
2) mengukur besarnya pengaruh suatu variabel terhadap variabel
lainnya
3) meramalkan gerak perubahan variabel terikat
53. Karakteristik dari regresi ganda adalah ....
1) nilainya selalu positif
2) nilainya 0 £ r2
£ 1
3) nilainya selalu negatif
54. Untuk menentukan besarnya kesalahan yang dapat tolerik, maka
ditentukan terlebih dahulu ....
1) confidence coefficient
2) confidence level
3) level of significant
55. Arti hipotesis adalah ....
1) jawaban sementara asas suatu masalah yang diungkapkan dalam bentuk
konsep pemikiran
2) dugaan sementara yang sesuai dengan hasil uji
3) pernyataan teratif tentang dugaan hubungan antar variabel yang
kebenarannya harus di buktikan secara empiris
56. Sampel Random sebanyak 30 kaleng “susu nona”, dengan label berat
bersih 400 g mempunyai berat bersih rata-rata 398 g dengan deviasi standar 6 g.
Apakah hasil pengukuran ini memungkinkan untuk menolak hipotesis m = 400 g jika pengujian dilakukan dengan hipotesis
alternatif m < 400 g
pada taraf signifikasi 0,01? ....
1) taraf signifikasi - 2,33
2) Z = - 1,826
3) ditolak
57. Produksi rumput gajah dari 6 petak percobaan adalah 1,4, 1,8, 1,9,
2,2 dan 1,2 ton per ACRe dengan taraf signifikasi 0,05 apakah angka-angka
tersebut mendukung bahwa rata-rata produksi adalah 1,5 ton per Acre
1)
= 1,6

2) S = 0,4336
3) Z = 0,565
58. P = 

Matrik yang dapat dikatakan
sama adalah ....
1) P = R
2) Q = S
3) P = Q
59. K = 

Nilai x dan y adalah ....
1) 3, -15
2) - Y = 5 x
3) 2 x = 6, - y = 15
60. Dalam menyusun matrik dapat digunakan ....
1) bilangan biasa
2) notasi matrik
3) nilai deviasi
jawabannya ka
ReplyDelete